iklan

3/12/14

HAL YANG DI LAKUKAN SETELAH MENGINSTAL UBUNTU


Selamat datang di blog saya, kali ini saya akan berbagi ilmu tentang hal yang dilakukan setelah Instalasi Linux Ubuntu 12.04 Server, pengen tau caranya?? segera lihat postingan dibawah ini
tampilan dekstop ubuntu
buka terminal dengan menekan tombol (ctrl+alt+t) dan login sebagai root
1 . Konfigurasi Network ( IP Static )
# nano /etc/network/interfaces

lalu di isi seperti di bawah ini "ip di sesuiakan dengan ip internet anda" 

lalu di simpan dengan ctrl + x lalu pilih Y

2 . Konfigurasi DNS
# nano /etc/resolv.conf

lalu samakan dengan yang ada di gambar dengan menambaih nameserver 127.0.0.1 di paling bawah

selanjutnya ketikan perintah # ifdown eth0 && ifup eth0

3 . Setting dan arahkan repository
# nano /etc/apt/sources.list



Misal ubuntu 12.04 kita arahkan pada repo kambing
deb http://kambing.ui.ac.id/ubuntu/ precise-proposed main restricted universe multiverse
deb http://kambing.ui.ac.id/ubuntu/ precise-security main restricted universe multiverse
deb http://kambing.ui.ac.id/ubuntu/ precise-updates main restricted universe multiverse
deb http://kambing.ui.ac.id/ubuntu/ precise main restricted universe multiverse





4 . Lakukan update
# apt-get update

sampai proses selesai
5 . Lakukan upgrade
# apt-get dist-upgrade
6 . Setting host & Hostname
Cara cek :
# hostname
# hostname -f
(hasilnya harus sama & FQDN)
Cara edit :

# nano /etc/hosts



setelah itu ctrl X untuk keluar dan Y

# nano /etc/hostname

>> tambahkan sesuai hostname anda.

7 . Lakukan Reboot / restart
# reboot


8 . Aktifkan password root anda
# passwd root
 masukkan pasword root anda.

9 . Install SSH server
# sudo apt-get install openssh-server
wajib koneksi internet
10 . Install vi/vim editor
# sudo apt-get install vim-nox
wajib koneksi internet

dan selanjutnya install aplikasi yang kalian butuhkan di pusat perangkat lunak ubuntu yang ada di pc kalian....

LANGKAHNYA SEPERTI ITU SILAHKAN DI COBA

No comments:

Post a Comment