Selasa 06/05/2014
Tutorial Install Jibas Di BlankON dan Ubuntu
Pra Installas
Langkah Awal kita harus siapkan adalah pemasangan webserver jika belum ada webserver.
Kode: Pilih semua
sudo apt-get install apache2 php5 libapache2-mod-php5 mysql-server phpmyadmin
* catatan pemasangan webserver harus dalam keadaan terhubung dengan repository paket. baik secara online maupun offline.
cek apakah webserver anda berjalan dengan baik
Jika sudah ada web server mari kita lanjutkan pemasangan jibas.
Kode: Pilih semua
$ service httpd status
Kode: Pilih semua
$ service mysql status
Buka file /etc/php5/apache2/php.ini. Periksa short_open_tag dan error_reporting.
Kode: Pilih semua
short_open_tag=on
Kode: Pilih semua
error_reporting = E_ALL & ~E_NOTICE & ~E_DEPRECATED & ~E_WARNING
Installasi Jibas
* http://jibas.net/content/download/download.php dan download JIBAS Road To Community. terus extrak
* Masukkan/Copy folder jibas dan filesharing difolder /var/www.
* Masuk ke folder /var/www/.
*Ubah permisi kepemilikan dan mode dari jibas. Misalkan user dan grupnya adalah BlankOn dan BlankOn.
Kode: Pilih semua
sudo chown -R www-data:www-data jibas
Kode: Pilih semua
sudo chown -R www-data:www-data filesharing
Kode: Pilih semua
sudo chmod -R 755 jibas
Kode: Pilih semua
sudo chmod -R 755 filesharing
*Restore database jibas yang disertakan dalam downloadan jibas tadi. Misalkan username dan passwordnya mysqlnya adalah root dan kebersamaan. Masuk dulu ke folder yang ada file jibas_db.sql.
Kode: Pilih semua
$ sudo mysql -u root --password=Kebersamaan < jibas_db.sql
masuk ke mysql lewat terminal
Kode: Pilih semua
mysql -u root -p
ketikan
Kode: Pilih semua
GRANT ALL PRIVILEGES ON *.* TO `root`@`%` IDENTIFIED BY 'Kebersamaan"
Sesuaikan konfigurasi jibas dengan komputer agan. Konfigurasinya dapat dilakukkan di folder jibas/include/database.config.php.
Kode: Pilih semua
$db_host='localhost:3306';
Kode: Pilih semua
$db_user='root';
Kode: Pilih semua
$db_pass='kebersamaan';
Kode: Pilih semua
$db_name='jbsakad';
Silahkan buka http://localhost/jibas
user :JIbas
Pass : password
selamat mencoba.
Sumber : jibas.net
No comments:
Post a Comment